Text
Best practice : langkah efektif meningkatkan kualitas karakter warga sekolah
Karakter merupakan sesuatu yang tertanam dalam diri sebagai citra diri, tetapi sangat dinamis. Karakter bisa berubah akibat pengaruh lingkungan. Sekolah sebagai lingkungan yang menggarap anak didik sebagai sumber daya manusia masa depan bangsa merupakan lingkungan tepat untuk menggarap karakter. Buku ini merupakan salah satu langkah untuk membangkitkan kembali nilai-nilai positif kehidupan berbangsa. Program dalam buku ini merupakan program jangka panjang yang sesuai dengan tujuan pendidikan.
2644158 | 370.114 MUH b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain